Alam merupakan kebutuhan utama manusia. Lingkungan yang sehat dapat membantu menghilangkan kita menghilangkan kepenatan sehari-hari. Oleh karena itu ada baiknya jika kita menghiasi rumah kita dengan tanaman hias, baik tanaman indoor maupun outdoor.
Namun khusus untuk ditanaman di apartemen, maka tanaman indoor lebih cocok dan lebih fleksibel untuk ditanaman dimanapun.
Ciri tanaman indoor adalah tanaman tersebut mampu bertahan di tempat yang pencahayaannya kurang.
Bunga peace lily atau( spathipyllum sp) merupakan tanaman indoor yang cocok ditanam di apartemen. Tanaman ini dapat bertahan dalam pencahayaan yang sedikit, di bawah suhu 27 derajat celcius.
Tanaman hias ini hanya membutuhkan penyiraman seminggu sekali, dan dapat tumbuh dengan baik di bawah penyinaran lampu neon, hal ini menjadikannya tanaman peace lily pilihan yang tepat untuk diletakkan di kamar mandi.
Namun akan lebih baik jika Anda menempatkannya langsung di bawah sinar matahari. Karena tanaman ini dapat berfungsi sebagai penetral racun berbahaya seperti aseton, amonia, benzena, etil asetat, formaldehyde, alkohol dan xilena.
Untuk perawatan, anda hanya perlu menyiramnya sesekali. Tanaman hias ini dapat tumbuh baik pada temperatur 15 hingga 30 derajat celcius.
Di Indonesia lebih dikenal sebagai beringin. Tanaman ini populer digunakan sebagai tanaman hias ruangan. Beringin juga sering digunakan sebagai objek bonsai.
Tanaman ini hanya membutuhkan penyirama setiap 4 hingga 7 hari sekali. Anda bisa menempatkannya di jendela terang namun dengan sinar matahari tidak langsung. Putar tanaman sesekali untuk menghindari kelebihan pertumbuhan di satu sisi.
Anda bisa meletakkan di dekat jendela dengan intensitas cahaya matahari tinggi. Pilihlah varietas lavender kecil, karena dapat tumbuh lebih baik dalam pot. Sehingga tidak memakan banyak tempat.
Drasaena atau bambu rezeki adalah tanaman hias yang mduah dikembangbiakkan dengan stek batang. Tanaman drasaena termasuk tanaman yang kuat ditanam di dalam ataupun di luar ruangan.
Tanaman ini mudah dipotong-potong dan dibuat rangkaian bambu rezeki. Cuup disiram jika medianya mulai kering. Rangkaian ini tahan diletakkan di dalam ruangan selama berbulan-bulan.
Tidak seperti tanaman lain, anggrek juga bernafas dan mengeluarkan oksigen di malam hari, sehingga bisa ditempatkan di kamar tidur.
Namun khusus untuk ditanaman di apartemen, maka tanaman indoor lebih cocok dan lebih fleksibel untuk ditanaman dimanapun.
Ciri tanaman indoor adalah tanaman tersebut mampu bertahan di tempat yang pencahayaannya kurang.
Berikut ini merupakan 7 jenis tanaman hias indoor yang cocok ditanam di apartemen:
1. Peace Lily
Tanaman hias ini hanya membutuhkan penyiraman seminggu sekali, dan dapat tumbuh dengan baik di bawah penyinaran lampu neon, hal ini menjadikannya tanaman peace lily pilihan yang tepat untuk diletakkan di kamar mandi.
Namun akan lebih baik jika Anda menempatkannya langsung di bawah sinar matahari. Karena tanaman ini dapat berfungsi sebagai penetral racun berbahaya seperti aseton, amonia, benzena, etil asetat, formaldehyde, alkohol dan xilena.
2. Sanseviera
Tanaman sanseviera atau lebih dikenal dengan sebutan lidah mertua merupakan tanaman yang mampu bertahan hampir di lingkungan apapun. Tumbuhan ini memiliki daun keras dan bisa mentolerir cahaya rendah ( umumnya tanaman ini berkembang dalam penyinaran medium ataupun terang).Untuk perawatan, anda hanya perlu menyiramnya sesekali. Tanaman hias ini dapat tumbuh baik pada temperatur 15 hingga 30 derajat celcius.
3. Ficus Benjamina
Tanaman ini hanya membutuhkan penyirama setiap 4 hingga 7 hari sekali. Anda bisa menempatkannya di jendela terang namun dengan sinar matahari tidak langsung. Putar tanaman sesekali untuk menghindari kelebihan pertumbuhan di satu sisi.
4. Lavender
Satu pot kecil berisi lavender bisa menambah kesegaran dan warna pop dari apartemen Anda. Tanaman lavender ini jauh lebih baik dan alami jika dibandingkan penyegar udara buatan pabrik.Anda bisa meletakkan di dekat jendela dengan intensitas cahaya matahari tinggi. Pilihlah varietas lavender kecil, karena dapat tumbuh lebih baik dalam pot. Sehingga tidak memakan banyak tempat.
5. Lidah buaya
Selain digunakan untuk dekorasi apartemen, tanaman lidah buaya memiliki banyak manfaat. Diantaranya lidah buaya dapat digunakan untuk luka goresan, luka bakar, rambut, bahkan bisa dimanfaat sebagai makanan, atau biasa di sebut nata de vera. Simpan di dekat jendela dan siram tanaman ini secara teratur.6. Bambu Rezeki
Tanaman ini mudah dipotong-potong dan dibuat rangkaian bambu rezeki. Cuup disiram jika medianya mulai kering. Rangkaian ini tahan diletakkan di dalam ruangan selama berbulan-bulan.
7. Anggrek Bulan
Anggrek bulan merupakan salah satu bunga nasional Indonesia. Bagi Anda yang baru saja menempati apartemen yang baru dibuat atau baru selesai direnovasi, maka memiliki tanaman anggrek bulan dapat membantu Anda menetralisir ruangan, membersihkan udara dari xilenia yang terdapat pada lem dan cat.Tidak seperti tanaman lain, anggrek juga bernafas dan mengeluarkan oksigen di malam hari, sehingga bisa ditempatkan di kamar tidur.
Comments
Post a Comment